Minggu, 09 Agustus 2015

TUTORIAL MEMBUAT LOGO "GRAMEDIA" MENGGUNAKAN COREL DRAW

3 comments


Hallo guys, kali ini admin akan membagikan Tutorial Membuat Logo Gramedia menggunakan CorelDraw. Ini saya buat karena Tugas Kuliah guys bukan hanya iseng semata :D dan karena saya juga baru pemula mohon maaf jika agak sedikit membingungkan dan hasilnya kurang bagus J Langsung aja guys kita ikuti tutorial dibawah ini..Cekidott!!!!
     1. Buka lembar kerja baru


      2. Kemudian pilih Eclipse Tool untuk membuat lingkaran tersebut, agar sisi-sisinya sama tekan Ctrl secara bersamaan


        3. Buatlah 2 persegi panjang rectangle di  tengah-tengah lingkaran bergaris vertical dan horizontal seperti gambar dibawah  ini


       4. Blok semuga gambar menggunakan kombinasi keyboard Ctrl+A lalu pilih Trim maka akan tampak seperti gambar dibawah ini


       5. Hapus ke 2 persegi panjang diatas hingga seperti gambar dibawah


        6. Lingkaran tersebut di Break Apart menjadi seperti berikut


        7. Hapus bagian lingkaran yang berada di pojok kanan atas kemudian ganti dengan gambar segitiga dengan cara pilih pen tool maka akan seperti gambar dibawah


          8. Tambahkan persegi panjang kecil pada bagian kiri bawah


         9. Berilah warna biru dan merah pada gambar tersebut


         10. Beri tulisan Gramedia


1         11. Terakhir jika ingin menyimpan gambar dengan format JPG maka pilih File lalu Export


Dan inilah hasil akhirnya



SELESAI
Silahkan share jika membutuhkan
Salam Admin!!

3 komentar:

  1. sip mbak tugas sudah sampai..keep blogging..

    BalasHapus
  2. Tutorial Membuat Logo "Gramedia" Menggunakan Corel Draw ~ Catatan Frisca >>>>> Download Now

    >>>>> Download Full

    Tutorial Membuat Logo "Gramedia" Menggunakan Corel Draw ~ Catatan Frisca >>>>> Download LINK

    >>>>> Download Now

    Tutorial Membuat Logo "Gramedia" Menggunakan Corel Draw ~ Catatan Frisca >>>>> Download Full

    >>>>> Download LINK 7D

    BalasHapus